Mengapa Elon Musk membeli Twitter? Elon Musk adalah salah satu orang terkaya di dunia pemiliki brand mobil Tesla dan perusahaan roket SpaceX nya sudah membeli Twitter pada 27 Oktober 2022 dengan akuisisi sebesar 44 milliar dollar Amerika Serikat. Atau jika di rupiahkan sekitar 685 triliun rupiah dengan kurs 1 dollar pada hari itu. Jika dilihat …